Pengertian Wireless [Cara Kerja + Kelebihan & Kekurangannya]
Apa yang dimaksud dengan jaringan Wireless? Wireless sering dikaitkan dengan jaringan WiFi hal ini lantaran jaringan ini bersifat nirkabel atau tanpa kabel sebagai penghubungnya. Selain itu manfaat dan fungsi dari wireless ini banyak sekali, mulai dari aksesbilitasnya yang mudah karena tidak memerlukan kabel sebagai konektornya hingga kenyamanannya yang dapat digunakan dimana saja.
Selang beberapa tahun kemudian tepat di tahun 1990 teknologi wireless sudah didukung Spead Spectrum untuk pita ISM yang kemudian resmi dirilis di pasaran dengan frekuensi gelombang 18-19 GHz dengan kecepatan hingga 1 Mbps dimana ini menjadi syarat mutlak minimum standar IEEE802 jaringan LAN sebesar 1 Mbps.
Jaringan wireless mengalami kemajuan cukup pesat hingga di tahun 2006 yang sudah menagadopsi teknologi 802.11n dengan mengkombinasikan antara 802.11g dan 802.11b yang dikenal sebagai MIMO (Multiple Input Multiple Output). Nah, dengan lahirnya wireless terbaru ini jaringan WiFi sudah diupgrade menggunakan Pre 802.11m.
Teknologi Pre 802.11m (Prestandard version of 802.11m) ini memungkinkan troughput yang semakin meningkat dengan jumlah pengguna yang terhubung dan dapat sinyal menembus penghalang dengan baik seperti gedung atau pepohonan.
Baca Juga: Fungsi Tombol Alt Pada Keyboard Laptop Lengkap
Apa yang dimaksud dengan radio wireless?
Bagaimana cara kerja wireless?
Nah, untuk mendapatkan data-data tersebut sinyal-sinyal analog yang diterima masing-masing alat harus diubah terlebih dahulu ke dalam bentuk digital agar bisa terbaca sempurna di hp atau komputer. Biasanya untuk jaringan wireless sendiri memiliki adapter wireless dan router guna menangkap dan menyebarkan sinyal secara lebih luas.
Baca Juga: Fungsi Tombol Shift Pada Keyboard Komputer Beserta Gambarnya
Jadi sekarang sudah tahukan api itu WiFi dan Wireless? Kurang lebih seperti itulah penjelasannya.
Lantas piranti apa saja sih yang sering menggunakan jaringan wireless ini, berikut beberapa alat elektronik yang menggunakan jaringan wireless.
1. Radio.
2. Telepon Seluler atau Hp.
3. Remote Control.
4. Televisi (TV).
5. Keyboard dan Mouse Nirkabel.
6. Wireless Fidelity (WiFi) atau Wireless LAN.
7. GPRS Navigasi.
Pasti sudah tidak asing dengan komponen elektronik di atas bukan.
Apa saja kelebihan dan kekurangan jaringan wireless?
Kegunaan wireless memang sangat banyak sekali di jaman modern dan serba canggih ini, baik perangkat laptop atau hp android sekarang sudah mendukung mulai dari berbagi jaringan atau tethering menggunakan hotspot seluler dan menerimanya.
Namun, sebaiknya teknologi tetap masih memiliki kekurangan dan kelebihan jaringan wireless. Mungkin Kamu sendiri juga pernah mengeluhkan masalah-masalah yang sering terjadi saat menggunakan sinyal WiFi milik orang lain atau hal lainnya yang pasti membuat adanya sisi baik dan buruknya sebuah layanan.
1. Instalasi jaringan wireless yang mudah dilakukan, Kamu dapat melakukan pemasangan jaringan wireless ini di rumah atau untuk keperluan kantor juga bisa.
2. Praktis dan tidak ribet untuk infrastrukture penunjang sinyal jaringan wireless karena untuk ukurannya sendiri tidak begitu besar.
3. Pengembangan jaringan yang lebih mudah dan dapat direlokasikan.
4. Dari segi kenyamanannya sangat praktis digunakan karena tanpa harus terhubung dengan kabel (Nirkabel).
5. Biaya pemasangan dan perawatan jaringan wireless yang murah atau tidak begitu mahal untuk semua kalangan.
Baca Juga: Fungsi Tombol F5 Pada Keyboard Komputer
1. Kecepatan transfer data tidak dapat maksimal hal ini dikarenakan perantara yang digunakan hanya berupa sinyal dan bukan kabel.
2. Rawan sekali terkena gangguan biasanya karena cuaca buruk mendung atau sedang hujan, sinyal jaringan wireless akan menurun kecepatannya atau lemot saat digunakan.
3. Rentan sekali terjadi pencurian data karena semua dapat terhubung ke jaringan walaupun sudah di lindungi dengan sistem keamanan atau wireless security.
4. Semakin banyak yang menggunakan jaringan wireless biasanya kecepatan transfer data semakin berkurang atau jaringan lemot.
5. Sering terjadi delay biasanya karena kualitas sinyal yang didapat kurang bagus.
Beberapa kelebihan serta kekurangan jaringan wireless yang mungkin sudah tidak asing lagi dan sering kita alami.
Baca Juga: Pengertian Bit dan Byte Pada Komputer
Pembasan tentang wireless mulai dari sejarah perkembangan wireless, pengertian jaringan wireless, cara kerja jaringan nirkabel atau wireless, hingga kelebihan dan kekurangan wireless (jaringan tanpa kabel) yang sering dirasakan. Jaringan wireless (WiFI) menjadi jawaban buat Kamu yang ingin merasakan kecepatan transfer data lebih, karena penggunaan data seluler pada kartu SIM cenderung lebih boros dan tidak maksimal terlebih untuk yang tinggal di daerah lereng pegunungan yang pastinya banyak yang menghalangi sinyal untuk masuk ke Hp Android atau laptop Kamu.
Sejarah Perkembangan Wireless
Sejarah perkembangan jaringan wireless di mulai pada tahun 1970 ketika Hewlett Packard melakukan tes Wireless LAN dengan RF yang sebelumnya telah dilakukan uji coba yang sama di IBM menggunakan teknologi IR. Hasil percobaan tersebut menunjukan perkembangan dan didapat kecepatan data transfer hingga 100 Kbps, walaupun masih kecil tapi ini adalah sinyal positif dari kemajuan wireless ini.Selang beberapa tahun kemudian tepat di tahun 1990 teknologi wireless sudah didukung Spead Spectrum untuk pita ISM yang kemudian resmi dirilis di pasaran dengan frekuensi gelombang 18-19 GHz dengan kecepatan hingga 1 Mbps dimana ini menjadi syarat mutlak minimum standar IEEE802 jaringan LAN sebesar 1 Mbps.
Jaringan wireless mengalami kemajuan cukup pesat hingga di tahun 2006 yang sudah menagadopsi teknologi 802.11n dengan mengkombinasikan antara 802.11g dan 802.11b yang dikenal sebagai MIMO (Multiple Input Multiple Output). Nah, dengan lahirnya wireless terbaru ini jaringan WiFi sudah diupgrade menggunakan Pre 802.11m.
Teknologi Pre 802.11m (Prestandard version of 802.11m) ini memungkinkan troughput yang semakin meningkat dengan jumlah pengguna yang terhubung dan dapat sinyal menembus penghalang dengan baik seperti gedung atau pepohonan.
Baca Juga: Fungsi Tombol Alt Pada Keyboard Laptop Lengkap
Apa yang dimaksud dengan radio wireless?
Pengertian Jaringan Wireless (Wireless Network)
Wireless adalah jaringan nirkabel (tanpa kabel) yang memanfaatkan gelombang elektromagnetik sebagai media perantaranya untuk mengirimkan sinyal dari satu perangkat ke perangkat lainnya. Sinyal ini dapat diterima dalam bentuk data baik secara visual atau pun audio. Hal ini hingga saat ini perkembangan jaringan wireless semakin pesat dengan kecepatan transfer data yang sangat cepat dan stabil.Bagaimana cara kerja wireless?
Cara Kerja Jaringan Wireless
Prinsip kerja wireless ini tidak jauh berbeda dengan walky talky dimana setiap atau masing-masing alat terdapat adapter wireless yang berguna sebagai penerima sinyal gelombang elektronik untuk bertukar data informasi baik berupa visual atau audio.Nah, untuk mendapatkan data-data tersebut sinyal-sinyal analog yang diterima masing-masing alat harus diubah terlebih dahulu ke dalam bentuk digital agar bisa terbaca sempurna di hp atau komputer. Biasanya untuk jaringan wireless sendiri memiliki adapter wireless dan router guna menangkap dan menyebarkan sinyal secara lebih luas.
Baca Juga: Fungsi Tombol Shift Pada Keyboard Komputer Beserta Gambarnya
Jadi sekarang sudah tahukan api itu WiFi dan Wireless? Kurang lebih seperti itulah penjelasannya.
Lantas piranti apa saja sih yang sering menggunakan jaringan wireless ini, berikut beberapa alat elektronik yang menggunakan jaringan wireless.
1. Radio.
2. Telepon Seluler atau Hp.
3. Remote Control.
4. Televisi (TV).
5. Keyboard dan Mouse Nirkabel.
6. Wireless Fidelity (WiFi) atau Wireless LAN.
7. GPRS Navigasi.
Pasti sudah tidak asing dengan komponen elektronik di atas bukan.
Apa saja kelebihan dan kekurangan jaringan wireless?
Kelebihan dan Kekurangan Jaringan Wireless
Namun, sebaiknya teknologi tetap masih memiliki kekurangan dan kelebihan jaringan wireless. Mungkin Kamu sendiri juga pernah mengeluhkan masalah-masalah yang sering terjadi saat menggunakan sinyal WiFi milik orang lain atau hal lainnya yang pasti membuat adanya sisi baik dan buruknya sebuah layanan.
Kelebihan Jaringan Wireless
Jaringan wireless mempunyai beberapa kelebihan yang dapat Kamu rasakan, seperti di bawah ini.1. Instalasi jaringan wireless yang mudah dilakukan, Kamu dapat melakukan pemasangan jaringan wireless ini di rumah atau untuk keperluan kantor juga bisa.
2. Praktis dan tidak ribet untuk infrastrukture penunjang sinyal jaringan wireless karena untuk ukurannya sendiri tidak begitu besar.
3. Pengembangan jaringan yang lebih mudah dan dapat direlokasikan.
4. Dari segi kenyamanannya sangat praktis digunakan karena tanpa harus terhubung dengan kabel (Nirkabel).
5. Biaya pemasangan dan perawatan jaringan wireless yang murah atau tidak begitu mahal untuk semua kalangan.
Baca Juga: Fungsi Tombol F5 Pada Keyboard Komputer
Kekurangan Jaringan Wireless
Adapun kelemahan jaringan wireless ini mungkin sudah sering dirasakan, diantaranya adalah sebagai berikut.1. Kecepatan transfer data tidak dapat maksimal hal ini dikarenakan perantara yang digunakan hanya berupa sinyal dan bukan kabel.
2. Rawan sekali terkena gangguan biasanya karena cuaca buruk mendung atau sedang hujan, sinyal jaringan wireless akan menurun kecepatannya atau lemot saat digunakan.
3. Rentan sekali terjadi pencurian data karena semua dapat terhubung ke jaringan walaupun sudah di lindungi dengan sistem keamanan atau wireless security.
4. Semakin banyak yang menggunakan jaringan wireless biasanya kecepatan transfer data semakin berkurang atau jaringan lemot.
5. Sering terjadi delay biasanya karena kualitas sinyal yang didapat kurang bagus.
Beberapa kelebihan serta kekurangan jaringan wireless yang mungkin sudah tidak asing lagi dan sering kita alami.
Baca Juga: Pengertian Bit dan Byte Pada Komputer
Pembasan tentang wireless mulai dari sejarah perkembangan wireless, pengertian jaringan wireless, cara kerja jaringan nirkabel atau wireless, hingga kelebihan dan kekurangan wireless (jaringan tanpa kabel) yang sering dirasakan. Jaringan wireless (WiFI) menjadi jawaban buat Kamu yang ingin merasakan kecepatan transfer data lebih, karena penggunaan data seluler pada kartu SIM cenderung lebih boros dan tidak maksimal terlebih untuk yang tinggal di daerah lereng pegunungan yang pastinya banyak yang menghalangi sinyal untuk masuk ke Hp Android atau laptop Kamu.